Ketakutan Mengingat Kematian

Ketakutan Mengingat Kematian

Arvan Pradiansyah Motivator Nasional – Leadership & Happiness Apa yang terlintas di pikiran ketika Anda mengingat kematian? Pertanyaan ini saya tanyakan kepada banyak orang dan jawaban yang paling sering saya dengar adalah: mengerikan, menakutkan dan menyeramkan. Sebagian orang mengatakan tak ingin membicarakannya, bahkan tak ingin mengingatnya sama sekali. Membicarakan atau mengingat kematian sepertinya menjauhkan kita …

Continue reading →

Perbedaan Duka Kematian Eril dan Buya Ahmad Syafi’i Ma’arif

Perbedaan Duka Kematian Eril dan Buya Ahmad Syafi’i Ma’arif

Arvan Pradiansyah Motivator Nasional – Leadership & Happiness Apa yang terlintas di pikiran Anda ketika mendengar berita kematian? Saya kira pertama-tama pastilah perasaan terkejut, kemudian berlanjut pada rasa sedih dan rasa kehilangan. Namun itu semua akan sangat tergantung pada hubungan kita dengan orang yang meninggal tersebut. Semakin dekat hubungan kita dengan orang itu maka berbagai …

Continue reading →

Filosofi Jalan Kaki (2)

Filosofi Jalan Kaki (2)

Arvan Pradiansyah Motivator Nasional & Pegiat Jalan Kaki Tulisan saya mengenai filosofi jalan kaki mendapatkan banyak tanggapan pembaca. Ini karena saya mengirimkan tulisan tersebut  ke 30 WA group yang saya ikuti. Dalam beberapa bulan terakhir, saya memang banyak bicara mengenai jalan kaki yang selalu saya selipkan dalam berbagai talkshow dan seminar saya. Saya memang berniat …

Continue reading →

Filosofi Jalan Kaki

Filosofi Jalan Kaki

Arvan Pradiansyah Motivator Nasional & Pegiat Jalan Kaki Bekerja dari rumah membuat  saya punya sebuah kebiasaan baru: Jalan Kaki. Awalnya saya jalan kaki 5 km setiap hari – waktu itu saya masih bisa berolahraga di tempat fitness 3 kali seminggu. Tapi semenjak tempat fitness ditutup karena PPKM, saya mengkompensasikan olah raga saya dengan jalan kaki …

Continue reading →